Fasilitasi Sosial dan Rintangan Social dalam Kelompok
![]() |
Gambar oleh Matthias Wewering dari Pixabay |
Sinergi dan social loafing tidak hanya mengenai bekerja sama mengangkat batu, tetapi dapat di lakukan didalam kerja sama social, kerjasama politik, kerjasama ekonomi, kerjasama militer, kerjasama orang-perorangan, antara organisasi-organisasi.
Social conformity ialah suatu bentuk rintangan social yang membentuk anggota melakukan sesuatu yang tidak benar karena adanya pengaruh-pengaruh, yang tidak dapat dihindarkan.
- Tugas dipandang tidak penting atau sederhana.
- Anggota-anggota
kelompok berpikir bahwa hasil perorangan tak dapat di idenfikasi.
- Anggota-anggota kelompok memandang bahwa teman lainya juga tidak sungguh-sungguh kerjanya.
Baca juga Struktur Kelompok
Posting Komentar untuk "Fasilitasi Sosial dan Rintangan Social dalam Kelompok"
Posting Komentar
Berkomentarlah yang membangun!